Meningkatkan Hasil Belajar Fisika melalui Model Pembelajaran Problem Based Learning pada Siswa SMAN 8 Palembang

Authors

  • Triwati Tis’a

DOI:

https://doi.org/10.32585/edudikara.v4i2.148

Keywords:

Fisika, problem based learning, hasil belajar

Abstract

Fisika merupakan salah satu cabang IPA yang mendasari perkembangan teknologi maju dan konsep hidup harmonis dengan alam.Masalah dalam penelitian ini adalah “Apakah dengan diterapkannyaModel Pembelajaran Problem Based Learning dapat meningkatkan hasil belajar Fisika pada Siswa SMAN 8 Palembang?”.Penelitian ini bertujuan untuk  mengetahui peningkatan hasil belajar Fisika setelah diterapkannya Model Pembelajaran Problem Based Learningpeserta didik Kelas X IPA 2 SMA Negeri 8 Palembang.penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah jenis penelitian tindakan kelas (PTK), dengan komponen tindakannya adalah perencanaan (planning), tindakan (acting), pengamatan (observing), dan refleksi (reflecting).Model Pembelajaran Problem Based Learningdapat  meningkatkanhasil belajar siswa dengan peningkatan ketuntasan belajar peserta didik dalam setiap siklus, yaitu Pra siklus  (44,44%,), siklus I (72,22%,), siklus II (97,22%). PenerapanModel Pembelajaran Problem Based Learning dapat meningkatkan aktivitas belajar peserta didik yang ditunjukan dengan hasil observasi.

Downloads

Published

2019-06-30

How to Cite

Tis’a, T. (2019). Meningkatkan Hasil Belajar Fisika melalui Model Pembelajaran Problem Based Learning pada Siswa SMAN 8 Palembang. Edudikara: Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran, 4(2), 80–90. https://doi.org/10.32585/edudikara.v4i2.148

Issue

Section

Articles