Mengatasi Stres di Masa Pandemi Covid-19 melalui Hipnoterapi
DOI:
https://doi.org/10.32585/edudikara.v6i2.238Keywords:
Stress, Pandemi Covid-19, HipnoterapiAbstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengatasi stres yang dialami oleh siswa dikarenakan pembelajaran secara daring melalui hipnoterapi. Penelitian ini menggunakan metodologi eksperimen dengan Teknik analisa kualitatif. Subyek penelitian adalah siswa yang mengalami gangguan psikis dan yang membutuhkan penanganan segera sejumlah 20 siswa. Pengumpulan data dilakukan melalui angket yang telah disebarkan sebelum dan setelah mendapatkan perlakuan. Penelitian ini menunjukkan bahwa hipnoterapi efektif mengatasi stres.
References
Adareth T, & Purwoko Yosef., Musik Klasik Menurunkan Tingkat Stres Mahasiswa Yang Akan Menghadapi Ujian. Jurnal Kedokteran Diponegoro, Vol 6, No 2, April 2017, Hal 1269-1278.
Annisa F.D., et all., Hypnotherapy as an Alternative Approuch in Reducing Anxiety in the Elderly. Journal Konselor, vol 8, no 1, 2019, hal 1-6
Anugrahana, Andri. Hambatan, Solusi dan Harapan: Pembelajaran Daring Selama Masa Pandemi Covid-19 Oleh Guru Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan dan Kebudayaan, vol 3, no 10, 2020, hal 282-289
Barseli M, et al., Konsep Stres Akademik Siswa. Jurnal Konseling dan Pendidikan, vol 5, no 3, 2017, hal 143-148
Fauzan. (2020). “Fakta Baru di Balik Kasus Siswi SMA Gowa yang Disebut Bunuh Diri Karena Tugas Daring”, https://www.liputan6.com/regional/read/4398726/fakta-baru-di-balik-kasus-siswi-sma-gowa-yang-disebut-bunuh-diri-karena-tugas-daring, diakses pada 11 Juni 2021pukul 13.45
Hasibuan, Muhammad Taufik Daniel dan Mendrofa, Hendry Kiswanto. Pengaruh Hipnoterapi terhadap Stres Belajar dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Mahasiswa di Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Kota Medan. Jurnal Keperawatan dan Fisioterapi, vol 2, no 1, 2019, hal. 42-46
Inayati, Nurvitasari. (2018). Pengaruh Self Hypnosis Terhadap Tingkat Stres Penderita Hipertensi Di Argomulyo Sedayu Bantul. Yogyakarta: Aisyah Yogyakarta
Kemendikbud. (2020). Pedoman Penyelenggaraan Belajar dari Rumah dalam Masa Darurat Penyebaran Corona Virus Disease (Covid-19). Jakarta: Kemdikbud
Mashabi, Sania. (2020). “Siswi Bunuh Diri Diduga Depresi karena Tugas Sekolah Daring, KPAI Surati Kemendikbud”,https://nasional.kompas.com/read/2020/10/23/15110441/siswi-bunuh-diri-diduga-depresi-karena-tugas-sekolah-daring-kpai-surati?page=all, diakses pada 16 Mei 2021 pukul 21.43
Nidawati. Belajar Dalam Perspektif Psikologi Dan Agama. Jurnal Pionir, vol 1, no 1, 2013, hal 13-28
Panditung R.A., Yuliana A., Sukarno, Sukino. Implementasi Kegiatan Pembelajaran Jarak Jauh Era Pandemi Covid-19di Tingkat SMA. Edudikara: Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran, vol 5, no 4, 2020, hal 231-240
Pratiwi U.W.S & Fitriyana R., Penyuluhan Untuk Orang Tua Mengenai Kejenuhan Belajar Anak di Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Plakat, vol 3, no 1, 2021, hal 43-53.
Rohmadani, Z.A., Metode Future Pacing Hypnotherapy Untuk Menurunkan Tingkat Kecemasan Pada Mahasiswa Baru. Journal of Health Studies, Vol. 1, No. 2, September 2017: 125-129.
Siahaan, M., Dampak Pandemi Covid-19 Terhadap Dunia Pendidikan. Jurnal Kajian Ilmiah, no 1, 2020, hal 1-3.
Simanjutak, G., V., Pardede, J., A., Sinaga, J., dan Simamora, M. Mengelola Stres di Masa Pandemi Covid-19Dengan Hipnotis Lima Jari. Journal of Community Engagement in Health, Vol. 4, No. 1, Maret 2021, Hal 54-57.
Sudarmoyo. Podcast sebagai Alternatif Media Pembelajaran Jarak Jauh. Edudikara: Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Jarak Jauh, vol 5, no 2, 2020, hal 65-73.
Tanita et al., Efektivitas Hipnoterapi Untuk Mengendalikan Nyeri Pada Pasien Yang Dilakukan Bronkoskopi Di RSUD Dr. Moewardi Surakarta. Smart Medical Journal, Vol. 2, No. 1, 2019, hal 33-37.
Umary, M.A. Pengaruh Hipnoterapi pada Santriwati yang Menderita Psikosomatis di MA Muallimat NW Pancor. International Proceeding of: Research Party: Let’s Capture The World with Peace, Inspiration & Creativity, vol. 15, September 2017, pp. 5-10.
Wahidah, i., Septiadi, M.A., Rafgie, M.C.A., Hartono, N.F.S., Athallah, R. Pandemik Covid-19: Analisis Perencanaan Pemerintah dan Masyarakat dalam Berbagai Upaya Pencegahan. Jurnal dan Manajemen Organisasi, vol 11, no 3, 2020, hal. 179-188.
Wulur B.M., Aplikasi Hipnosis (Tinjauan Komunikasi Dakwah). Jurnal Al-Bayan, vol 24, no 2, 2018, hal 271-285.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
- Authors retain copyright and grant the journal the right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License (CC BY-SA 4.0) that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.