Pengaruh Penerapan Strategi Pembelajaran Cooperative Learning Model Team Game Tournament (TGT) untuk Meningkatkan Keaktifan Peserta Didik
DOI:
https://doi.org/10.32585/edudikara.v7i1.271Keywords:
Kata kunci: hasil belajar, keaktivan,motivasi, meningkatkanAbstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk memberikan sebuah penerapan dalam belajar peserta didik untuk meningkatkan keaktifan, sehingga hasil belajar dari materi yang diberikan untuk peserta didik dapat tersampaikan dengan baik. Pada pembelajaran ini model yang digunakan adalah model kooperatif learning tipe TGT (Team Games Tournament) . TGT atau yang disebut dengan Team Games Tournament ini sangat mudah diterapkan pada model pembelajaran kooperatif dan dalam pembelajaran ini juga menggunakan sistem permainan sambil belajar. Setiap proses belajar peserta didik dapat dan bisa banyak memperoleh pengetahuan dan keaktifan peserta didik untuk bisa meningkatkan hasil kemampuan dalam belajar. Dalam proses pembelajaran ini juga peserta didik juga harus aktif dan harus bekerjasama dalam kelompoknya. Pada pembelajaran ini guru juga akan menjadi sebuah motivator atau motivasi untuk memberikan dorongan kepada peserta didik dalam sebuah pembelajaran. Motivasi juga dapat memberikan semangat dan dapat menjadikan peserta didik akan lebih aktiv dalam belajar. Pembelajaran ini juga diaksanakan secara bersama dan berkelompok jadi setiap peserta didik harus saling bekerjasama dan saling membantu dalam berdiskusi.
References
REFERENSI
Abroto, Maemonah, & Nelsa Putri Ayu. (2021). Pengaruh Metode Blended Learning Dalam Meningkatkan Motivasi dan Hasil Belajar Siswa Sekolah Dasar. Edukatif: Jurnal Ilmu Pendidikan, 3(5), 1993–2000. https://www.edukatif.org/index.php/edukatif/article/view/703
Agus Susilo, & Mareta Widiya. (2021). Video Animasi Sebagai Sarana Meningkatkan Semangat Belajar Mata Kuliah Media Pembelajaran di STKIP PGRI Lubuklinggau. Jurnal Edusciense, 8(1), 30–38.
Annisa, N. H., & Sudarmin. (2016). Pengaruh Pembelajaran Guided Inquiry Berbantuan Diagram Vee Terhadap Keterampilan Generik Sains Siswa. Jurnal Inovasi Pendidikan Kimia, 10(1), 1692–1701.
Dewantara, J. A., & Nurgiansah, T. H. (2021). Peningkatan Keaktifan Belajar Melalui Penerapan Model Picture And Picture Dalam Pembelajaran PPKn Di Sekolah Dasar. Jurnal Publikasi Pendidikan, 11(3), 234–241.
Dickinson, S., & Telford, A. (2020). The visualities of digital story mapping: teaching the ‘messiness’ of qualitative methods through story mapping technologies. Journal of Geography in Higher Education, 44(3), 441–457. https://doi.org/10.1080/03098265.2020.1712686
Frendy Aru Fantiro, Ima Wahyu Putri Utami, Abdurrohman Muzakki, & Eldina Asri Widyatama. (2021). Modifikasi Model Pembelajaran TGT dengan Permainan Modifikasi Ball Throwing Jump Games Pada Materi Gerak Lokomotor Kelas 3 SD. JP2SD (Jurnal Pemikiran Dan Pengembangan Sekolah Dasar), 9(2), 208–216.
Hamdi, Z., Ningsih, N. R., Irfan, M., & Husni, M. (20212). Keefektifan Metode Field Trip Dalam Pembelajaran Menulis Deskripsi Pada Siswa Kelas V MI Nurul Islam Ganti Tahun Pembelajaran 2021-2022. Jurnal Pendidikan Tambusi, 5(2), 5023–5032.
Hidayat, M. (2017). PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR PESERTA DIDIK MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STRUCTURE NUMBERED HEADS. Edudikara: Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran, 2(2), 145–159.
Janah Sojanah, & Nike Putri Kencana. (2021). Motivasi dan kemandirian belajar sebagai faktor determinan hasil belajar siswa. Jurnal Pendidikan Manajemen Perkntoran, 6(2), 214–224. https://doi.org/10.17509/jpm.v4i2.18008
Lusiana Rini Idriastuti. (2021). PENERAPAN PEMBELAJARAN KOOPERATIF LEARNING MODEL SNOWBALL THROWING UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SEJARAH PADA SISWA SMA. Jurnal Syntax Transformation, 2(6), 798–810.
Nainggolan, M., Tanjung, D. S., & Simartama, E. J. (2021). Pengaruh Model Pembelajaran SAVI terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa di Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 5(4), 2617–2625.
Puthree, A. N., Dewi Widiana Rahayu, Muslimin Ibrahim, & M.Syukron Djazilan. (2021). Analisis Faktor Penyebab Rendahnya Motivasi Belajar Siswa Sekolah Dasar selama Pembelajaran Daring. Jurnal Basicedu, 5(5), 3101–3108.
Riris Nur Kholidah Rambe. (2018). Penerapan Strategi Index Card Match Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Bahasa Indonesia. Jurnal Tarbiyah, 25(1), 93–124.
Situmorang, D. N. R., & Wanapri Panaribuan. (2021). PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TEAMS GAMES AND TOURNAMENT (TGT) TERHADAP HASIL BELAJAR DASARLISTRIK DAN ELEKTRONIKA. Journal of Electrical Vocational Teacher Education, 1(2), 123–129. https://doi.org/10.30998/jkpm.v2i2.2497
Sofia Nurul Hikmah. (2021). Hubungan kecerdasan numerik dan minat belajar terhadap kemampuan penalaran matematis siswa smp. Jurnal Ilmiah Matematika Realistik (JI-MR), 2(1), 33–39.
Sri Handayani, Siti Masfuah, & Lintang Kironoratri. (2021). Analisis Kemampuan Komunikasi Siswa dalam Pembelajaran Daring Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Ilmu Pendidikan, 3(5), 2240–2246.
Suparmi Suparmi. (2018). MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPEMAKE A MATCH SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR BAHASA JAWA. Edudikara: Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran, 3(1), 87–95.
Suryaningsih, N. M. Y., & Christiani Endah Poerwanti. (2021). Pengaruh Penerapan Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw terhadap Perilaku Kesehatan dan Keselamatan Anak. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(2), 1063–1072. https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i2.751
Tarigan, E. B., J.Simarmata, E., Abi, A. R., & Tanjung, D. S. (2021). Peningkatan Hasil Belajar Siswa dengan Menggunakan Model Problem Based Learning pada Pembelajaran Tematik. Edukatif : Jurnal Ilmu Pendidikan, 3(4), 2294–2304.
Triyono, T., & Febriani, R. D. (2018). PERSEPSI PESERTA DIDIK SEKOLAH MENENGAH ATAS TERHADAP PENDIDIKAN LANJUTAN. Edudikara: Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran, 3(1), 70–77.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2022 Mohammad Rifqi Mohammad Rifqi
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
- Authors retain copyright and grant the journal the right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License (CC BY-SA 4.0) that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.