Implikasi Distance Learning berbasis Whatsapp Materi Pembelajaran Simulasi Digital untuk Kelas X SMK
DOI:
https://doi.org/10.32585/edudikara.v5i4.197Keywords:
pembelajaran jarak jauh, whatsapp, simulasi digitalAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penerapan whatsapp sebagai media dalam pelaksanaan distance learning dalam materi simulasi digital di SMK Veteran 1 Sukoharjo, selain itu penelitian ini diharapkan mampu memberikan solusi atau masukan guna mengoptimalkan penggunaan whatsapp dan fitur-fitur didalamnya guna menciptakan sekolah jarak jauh yang bermakna bagi peserta didik ditengah kondisi pandemi Covid-19 saat ini. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi. Teknik analisis data menggunakan teknik analisis data interaktif. Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan, dapat disimpulkan bahwa distance learning berbasis whatsapp ini cukup efektif diterapkan. Pengoptimalan penggunaan fitur-fitur whatsapp antara lain fitur voice note dapat meningkatkan motivasi siswa untuk mengikuti pembelajaran dibandingkan hanya mengirim teks pesan, voice note dapat digunakan sebagai media diskusi dan bertukar pendapat dengan lebih efektif dibandingkan harus mengetik terlebih dahulu. Dengan voice note siswa lebih santai dalam menyampaikan pendapat atau jawabannya, seolah seperti dalam kegiatan belajar tatap muka.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
- Authors retain copyright and grant the journal the right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License (CC BY-SA 4.0) that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.